Gua ini terbagi menjadi sepuluh ruang besar dengan fungsi berbeda. Di gua Kopi terdapat replika manusia purba dinamakan Manusia Pawon, hasil ekskavasi bulan Oktober 2003 hingga Januari 2004, oleh Balai Arkeologi Bandung. Ditemukan terbungkus endapan vulkanik dari letusan Gunung Sunda dan Tangkubanparahu, di kedalaman 3 m? dalam test pit, dalam posisi meringkuk, dan kemungkinan dikuburkan.…
Ratu Gunung Salak
Pendakian dari sisi selatan bisa ditempuh dari pintu gerbang Balai Taman Nasional Gunung Halimun-Salak/TNGHS. Treking dimulai dari Javana Spa Cidahu. Jalur jalan setapak yang dilalui menembus vegetasi khas tropis, berupa pohon tegakan dan tumbuhan perdu yang menghiasi selama pendakian. Jarak pendakian kurang lebih 4 km, ditempuh dalam waktu dua jam. Jalur pendakian lainya bisa ditempuh…
Cadas Jontor Menumpang Sesar Lembang
Berada di titik patahan lembang kampung Cihargem, Ciburial Maribaya, yang membentang 22 km dari barat ke timur, terlihat gunung Putri, yang membentengi gunung Tangkubanparahu ke arah utara, bersanding dengan Gunung Burangrang di arah barat laut. Di sebelah timur, matahari terbit diantara Gunung Bukittunggul, Gunung Palasari dan Gunung Manglayang, gunung api kuarter yang telah tertidur panjang.…
Gunung Purba 20 Juta Nglanggeran
Gunung Purba, Desa Nglanggeran di Kecamatan patuk, Kabupaten Gunungkidul Daerah Istimewa Yogakarta. Kawasan Gunung Api Purba dan Embung Kebun Buah Nglanggeran) Kebun Buah Nglanggeran, diresmikan 19 Februari 2013 oleh Gubernur DIY Hamengku Buwono X. Gunung Nglanggeran terletak di kawasan Baturagung di bagian utara Gunung kidul, dengan ketinggian antara 200 hingga 700 m, di Desa Nglanggeran,…
Gua Lalay Sawarna
Penelusuran gua Lalay, gua kars di Kampung Cipanas, Desa Sawarna Induk, Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak Banten. Dilakukan bersama himpunan mahasiswa pecinta alam Palawa Unpad, dalam rangkaian penyusunan buku gua kars Jawa Selatan, yang akan diterbitkan oleh Badan Geologi. Berjarak 2.63 km dari jembatan gantung Sawarna ke arah timur. Gua ini membentuk sistem, dengan lorong yang…
Iya Gunungapi di Tepi Ende
Gunung Iya terletak sekitar 7 km dari pusat Kota Ende, Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur, merupakan gunung api paling selatan dari deretan gunung api di Flores dan juga dari deretan gunung api di kompleks Iya sendiri: Meja, Roja dan Iya Puncak tertinggi 655 m dpl, terletak di sebelah timur laut bibir Kawah 1. Di…
Jejak Antroposen di Belitong
Pemandangan dari balik jendela kabin pesawat komersial sebelum mendarat di badara Hanandjoeiddin Belitung. Terlihat bekas galian timah, kaolin, pasir kuarsa dan mineral lainnya yang terhampar di bentanglahan Belitung dan Belitung Timur. Fisiografi pulau Belitung dari barat ke timur terdiri dari geantiklin barisan, kaki-kaki perbukaitan, muka pegunungan dan perbukitan bergelombang serta daratan aluvial. Geantiklin barisan terbentuk…
Menaksir Granit Belitong
Sejak subuh tadi udara masih basah, menandakan angin barat yang mengayun-ayunkan kapal oleng ke kiri dan ke kanan. Dengan sigap pengemudi perahu kayu mengarahkan haluan, kadang memperkuat putaran baling-baling. Tidak harus melawan, tetapi mengikuti arah angin sekaligus harus mampu membaca ombak, jelas pengemudi kapal dengan tenang. Sejak meninggalkan dermaga Tanjung Kelayang, saya disuguhi bongkah-bongkah batu…
Kilau Emas Rona Bromo
Pemandangan menjelang matahari terbit disekitar G. Penanjakan. Posisi berada di tepi dinding kaldera Bromo Tengger sebelah baratlaut memandang ke arah tenggara, sebelum titikpandang Bromo View Point Penanjakan. Terlihat hamparan pasir letusan vulkanik yang belum terlitifikasi, dan G. Bromo, G. Batok, G. Kursi, G. Widodaren di dalam kaldera, dengan istilah crater on caldera. Kaldera Tengger terbentuk…
Nyangku di Panjalu: Konservasi Mata Air
Barisan ibu-ibu yang membaw wadah air dari batanb bambu, mengikuti arak-arakan hajat ritual Nyangku. Dalam proses Nyangku di masyarakat adat Panjalu, mengumpulkan air dari tujuh sumber kemudian dibawa ke situs Geger Omas, Desan Ciomas, Panjalu, Kabupaten Ciamis. Air ini digunakan untuk membasuh pusaka inti Galuh di alun-alun Panjalu Upacara yang selalu dilaksakan setiap tanggal 24…