Halimun yang selalu menyamarkan puncak G. Galunggung. Di dasarnya didapati danaukawah Siang, dipagari oleh pematang disebut G. Warirang. Tumbuh dengan panjang 1200 m, dan tingginya kurang lebih 70 meter dari muka air danaukawah. Terbentuk pada pascaletusan 1822, ditengahnya tumbuh sumbat lava (lavaplug) yang terus tumbuh hingga berdiameter 200-250 m, dengan tinggi kerucutnya 50 m.

Sumbat lava tersebut dibongkar pada letusan 1982-83.