Minyak di Dataran Tinggi Wonocolo

Sisa tambang minyak yang dikerjakan oleh Kolonial. Saat ini ditambang melalui cara tradisional oleh masyarakat di Wonocolo, Bojonegoro, Jawa Timur. Pengerjaan penambangan menggunakan tenaga manusia, dengan cara tabung minyak ditarik oleh manusia. Beberapa lubang dikerjakan dengan cara memanfaatkan tenaga mesin truk. Dibutuhkan tenaga kuat manusia, untuk menarik tabung minyak mentah dari dalam lubang sumur. Ada…

Bandung Timur-Utara Jelang Pagi

Surya baru saja beranjak dari peraduan. Bola api diangkasa tersebut muncul diantara siluet Kaldera Manglayang. Bergeser ke arah barat (kiri), terlihat punggungan perbukitan yang memagari batas cekugan Bandung bagian utara, dengan datara tinggi Lembang. Jajaran perbukitan tersebut adalah Sesar Lembang, panjangnya telah teridentifikasi sekitar 29 km. Dari Gunung Palasari sekitar Cilengkrang Bandung Timur, menerus ke…

(Buku) Nusa Nipa

Buku yang mengupas perjalanan ke Sunda Kecil sebelah timur kepulauan Indonesia. Mulai dari pulau Bali, Lombok, Sumbawa, Flores, Timor, hingga ke kepulauan kecil sekitar Adonara. Disusun berdasarkan beberapa kali perjalanan, sejak 2013 hingga 2017. Mengupas kesaksian bentang alam, gunungapi, hingga budaya yang mendiamiya. Buku bisa dipesan dengan cara preorder, mengirimkan permintaan ke: denisugandi@gmail.com Sunda Kecil…