Masyarakat menyebutnya gua Tasbeh, diartikan demikian merujuk cerita rakyat. Dikisahkan bahwa gua tersebut digunakan lokasi singgah Syech Abdul Muhi, penyebar agama Islam di Tasikmalaya selatan. Mulutnya guanya beridameter kurang lebih 10 meter, tinggi 5 meter dan lebar 2 meter. Disusun oleh batugamping foraminifera, dan batugamping pasiran Formasi Kalipucang. Umurnya Miosen Tengah. Berbentuk lorong panjang, menidikasikan…