Ki Buyut Alun Alun Bandung

“Tahun 1970-an awal itu kurang lebih 60 orang lebih yang berprofesi foto amatir, sekarang sih tinggal 6 orang saja. Itulah, semenjak hp sudah bisa pake motret, profesi kami sekarang sudah tidak menentu lagi” Keluh kesah tersebut sepertinya dinikmati begitu saja, memang terlihat tanpa beban. Inilah pilihan hidup yang sudah dipilih Atoy Toyib sebagai fotografer amatir*…

Studio Foto Lively atau Seni Abadi

Ibarat kacang yang tidak ingin lupa dengan kulitnya, museum foto yang digagas oleh generasi ke-tiga dari keluarga besar Djauw, H. Djuhari adalah bukti Toko Potret Seni Abadi turut pula mendokumentasikan perjalanan panjang masyarakat kota Bandung dari tahun 1948. Lahir dari semangat gejolak kemerdekaan republik ini, Djauw Soe Jan dan istri, Tjin Sin Yoe, mendirikan usaha…

Dia yang Menoreh Waktu dengan Jejak Fotografi

Semangat jaman dalam pendidikan fotografi di Bandung dinamis, diisi oleh para pendahulunya melalui hasil kerja dan sumbangan pemikiran. Jejaknya ada yang berwujud, ada juga dalam alam pikiran yang hanya dipahami dalam batas diskursus. Berupa jalur pendidikan informal kemudian diwujudkan dalam lebaga formal, jalur pendidikan nonformal hinga informal. Pendidikan fotografi dipelajari dengan tiga cara. Melalui jalur…